KEGIATAN EKONOMI ,PELAKU EKONOMI, PRINSIP EKONOMI DAN MOTIF EKONOMI
Sebelum memasuki pembahasan tersebut,
ada beberapa istilah yang perlu dipahami: Produksi,produsen, konsumsi,
kensumen, pasar, pasar kongkrit, pasar abstrak, maksimum kepuasan, maksimum
keuntungan, rumah tangga, perusahaan, pemerintah, distribusi, dan keunggulan
komparatif.
A. KEGIATAN EKONOMI
Semua manusia selalu berusaha memenuhi kebutuhan hidupnya
yang secara kuantitas cukup dan kualitas memadai atau dengan kalimat lain
kebutuhan hidup terpenuhi secara cukup dan memadai. Dengan berbagai macam cara
untuk memenuhinya sekalipun spesialisasi sangat dibutuhkan dalam rangka
memenuhi kebutuhan hidupnya. Spesialisasi akan diikuti oleh perdagangan. Orang
yang hanya memproduksi barang dan jasa tertentu harus dapat menukarnya dengan
produk lain yang dibutuhkannya, agar dapat memenuhi kebutuhannya. Bilamana
kondisi ini tercapai, maka dikatakan manusia tersebut mencapai kemakmuran.
Kegiatan tersebut dapat dikelompokkan sbb.
1. Kegiatan produksi,
kegiatan membuat suatu barang atau jasa yang dibutuhkan dalam kegiatan
perekonomian sekaligus meninggkatkan nilai guna sebuah benda.sedangkan
pelakunya disebut produsen.
2. Kegiatan distribusi,
kegiatan untuk menyalurkan, memasarkan hasil produksi kepada konsumen.
3. Kegiatan konsumsi,Kegiatan
yang menggunakan atau membeli berbagai macam barang dan jasa yang diproduksi
dalam kegiatan perekonomian. Sedangkan pelakunnya disebut konsumen.
B. PELAKU
K EGIATAN
EKONOMI
Semua
kegiatan dalam perekonomian mempunyai pelaku ekonomi. Tanpa pelaku ekonomi,
kegiatan ekonomi berupa produksi, konsumsi, dan distribusi tidak akan berjalan.
Secara keseluruhan, pelaku kegiatan ekonomi dalam masyarakat dapat dibedkan
menjadi empat kelompok besar, yaitu sebagai berikut.
1. Rumah Tangga Konsumsi/Konsumen
2. Rumah Tangga Produksi/Perusahaan
3. Rumah Tangga Negara/Pemerintah
4. Masyarakat Luar Negeri
C. PRINSIP EKONOMI DAN MOTIF EKONOMI
1.
Prinsip
Ekonomi
Prinsip
ekonomi dapat kita bagi menjadi 3 jenis, yaitu sbb.
a. Prinsip produsen
b. Prinsip
penjual/pedagang/peritel
c. Prinsip
pembeli/konsumen
2.
Motif
Ekonomi
Motif ekonomi yang mendorong manusia melakukan kegiatan
ekonomi adalah sebagai berikut.
a. Dorongan untuk
mencukupi kebutuhan
b. Dorongan untuk mendapatkan keuntungan
c. Dorongan untuk
mendapatkan penghargaan
d. Dorongan untuk mendapatkan kekuasaan
e. Dorongan berbuat
sosial
f. Dorongan untuk
menjamin masa depan
D.PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN
1.
Konsumsi
dan perilaku konsumen
Factor-faktor
yang memengaruhi konsumsi adalah sebagai berikut.
a. Factor internal
1. Pendapatan
2. Motivasi
3. Sikap dan kepribadian
4. selera
b. Factor eksternal
1. kebudayaan
2. status sosial
3. harga barang
Perilaku
konsumsi/konsumen meliputi sebagai berikut.
a. Perilaku konsumsi rasional
b. Perilaku konsumsi
tidak rasional (irasional)
2.
Perilaku
produsen
Perilaku produsen seringkali disebut dengan teori produksi.
Teori produksi menggambarkan perilaku produsen dalam memproduksi barang atau
jasa. Seperti halnya konsumen, produsen dalam menjalankan
a. Factor produksi
b. Proses produksi
Sumber; Widyanti
Soetjipto (1998) Pemandu belajar
ekonomi untuk SMA , Erlangga.A
No comments for "KEGIATAN EKONOMI ,PELAKU EKONOMI, PRINSIP EKONOMI DAN MOTIF EKONOMI"
Post a Comment